Jadwal Liburan atau cuti umumnya
merupakan hari yang ditunggu-tunggu bagi para karyawan. Namun bagi
sebagian orang, cuti bukanlah segalanya. Mereka yang umumnya workaholic
atau gila kerja memilih untuk tetap bekerja ketimbang mengambil libur.
Berikut ini daftar 5 Negara yang penduduknya workoholic dikenal pekerja keras (sumber: justsharethis.com). Perhitungannya berdasarkan persentase jumlah orang yang tetap bekerja di hari libur mereka.
1. Cina

Pemerintah Cina menetapkan 11 hari libur nasional dan mengharuskan setiap perusahan untuk memberikan libur setidaknya 10 hari /tahun kepada setiap karyawannya. Namun sekitar 65% dari para pekerja di Cina yang mengambil semua jatah cuti yang merupakan hak mereka.
2. Swedia

Karyawan di Swedia bekerja rata-rata 1.610 jam dan mendapat libur nasional dari pemerintah sebanyak 11 hari per tahunnya. Namun hanya 63% dari para pekerja di sana yang memilih menggunakan seluruh hari libur mereka.
3. Brazil

Di negeri samba ini, meskipun pemerintah memberikan 11 hari libur nasional dan mewajibkan setiap perusahan memberikan jatah cuti karyawan selama 30 hari, namuna hanya 59% dari karyawan di sana yang benar-benar memanfaatkan semua jatah cuti pertahunnya.
4. India

Pemerintah India menetapkan 16 hari libur nasional dan mewajibkan para perusahan memberikan sedikitnya 12 hari jatah cuti bagi setiap karyawan mereka. Namun begitu hanya 58,5% dari karyawan di sana yang memilih untuk menghabiskan total jatah libur mereka.
5. Kanada

Karyawan di Kanada rata-rata bekerja selama 1.699 jam per tahun dengan jatah libur nasional 9 hari. Namun hanya 58% saja dari mereka yang memanfaatkan seluruh jatah libur ini.
** Baca Juga **
Kata Kata Mutiara Manis
Cerita Lucu Batak
Kata Kata Ucapan Selamat Ulang Tahun
Puisi Galau
Puisi Ayah
Nah kurang lebih seperti itulah referensi, artikel, review seputar 5 Negara dengan Penduduk yang Terkanal Pekerja Keras TERBANYAK . Jika informasi seputar 5 Negara dengan Penduduk yang Terkanal Pekerja Keras TERBANYAK ini bermanfaat bagi kalian semua, jangan sungkan berbagi dengan teman teman kalian di Facebook, Twitter dan google plus. Admin Kliping Kita